Dinas Kominfotik DKI dan KPAK Jakarta Barat Luncurkan Survei HIV/AIDS

- Jurnalis

Senin, 7 Oktober 2024 - 20:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Komisi Penanggulangan AIDS Kota Jakarta Barat (KPAK) bekerja sama dengan Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Dinas Kominfotik) DKI Jakarta menggelar meluncurkan survei tentang HIV/AIDS

Kegiatan tersebut berlansung di Ruang Rapat Kantor Wakil Wali Kota Jakarta Barat, Senin (7/10).

Sekretaris KPAK Jakarta Barat, Soekarno mengungkapkan kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai penyakit tersebut serta stigmanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami terus melakukan sosialisasi ke lapangan dan berkolaborasi dengan Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat untuk memberikan pengobatan kepada penderita HIV/AIDs,” ungkapnya.

Baca Juga :  Tiga Oknum Preman Dari Bedaro Diduga Pemicu Pelemparan Batu Terhadap Pendukung Paslon 01

Dikatakan Soekarno, survei diikuti oleh masyarakat yang berdomisili atau beraktivitas sehari-hari di wilayah Jakarta Barat dengan kriteria usia minimal 15 tahun, yang akan dilaksanakan pada tanggal 7 Oktober hingga 25 Oktober 2024. Waktu yang dibutuhkan dalam pengisian survei ini adalah 5-10 menit.

“Kami ingin mengetahui di mana letak kelemahan kita dalam penanggulangan HIV/AIDS, sehingga kita bisa berupaya lebih baik,” ungkapnya.

Asisten Administrasi dan Kesejahteraan Rakyat Setko Jakarta Barat, Amien Haji menjelaskan pentingnya kolaborasi dalam penanggulangan HIV/AIDS di wilayah kota Jakarta Barat.

Baca Juga :  Hadirkan Keceriaan Natal, Pos Pam Kecamatan Sarolangun Bersama Santa Claus Berbagi Dengan Anak-Anak

“Saya mengapresiasi KPAK Jakarta Barat untuk tindak lanjut ini. Kita perlu memperhatikan stigma yang ada di masyarakat dan memberikan pemahaman yang benar tentang HIV/AIDS,” jelasnya.

Untuk diketahui, bagi yang ingin berpartisipasi dalam survei ini, masyarakat dapat mengakses kuisioner melalui website resmi Pemkot Jakarta Barat barat.jakarta.go.id. Pada tampilan awal website, terdapat pop-up barcode yang dapat dipindai untuk mengisi survei.

Penulis : Ibenk

Editor : Hery Lubis

Berita Terkait

Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Tinjau Rumah Subsidi untuk Wartawan
Tim PWI Tinjau Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum Apresiasi Komitmen Pemerintah
Sukses Gelar Drawing, Piala KONI ke -6 Siap Bergulir 10 – 21 Mei 2025
Ketua DPRD Hadiri Gelar Budaya Rakyat 2025 : Apresiasi Kepemimpinan dan Harapan Baru untuk Sukabumi
Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun
Polsek Benda Ungkap Peredaran Sabu, 30 Paket Siap Edar Disita
Menpora Lantik Pejabat Eselon 1 dan 2 Kementerian Pemuda dan Olahraga
AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana di Kantor Baru

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 19:55 WIB

Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Tinjau Rumah Subsidi untuk Wartawan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:44 WIB

Tim PWI Tinjau Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum Apresiasi Komitmen Pemerintah

Jumat, 18 April 2025 - 19:27 WIB

Sukses Gelar Drawing, Piala KONI ke -6 Siap Bergulir 10 – 21 Mei 2025

Jumat, 18 April 2025 - 19:24 WIB

Ketua DPRD Hadiri Gelar Budaya Rakyat 2025 : Apresiasi Kepemimpinan dan Harapan Baru untuk Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 11:25 WIB

Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun

Kamis, 17 April 2025 - 21:23 WIB

Menpora Lantik Pejabat Eselon 1 dan 2 Kementerian Pemuda dan Olahraga

Kamis, 17 April 2025 - 20:07 WIB

AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana di Kantor Baru

Kamis, 17 April 2025 - 17:59 WIB

Akselerasi Atasi Banjir, Pemkot Tangerang dan Pemprov Banten Sinergi Perkuat Infrastruktur  

Berita Terbaru

Daerah

Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun

Jumat, 18 Apr 2025 - 11:25 WIB