TP PKK Kecamatan Palmerah Panen Ikan Nila di Taman Edukasi

- Jurnalis

Selasa, 17 Desember 2024 - 21:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Wakil Camat bersama Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat panen raya ikan nila di Taman Edukasi dalam rangkaian tingkatkan gizi keluarga.

Baca Juga :  PJ Bupati Sarolangun Lantik Delapan Eselon IIPemkab Sarolangun

Selain panen juga meninjau dan monitoring taman obat keluarga (Toga) serta tanaman produktif lainnya.

“Panen dari kolam gizi ini hasilnya seberat 16 kilogram ikan nila.Bibit benih ikan dari KPKP yang ditebar tiga bulan lalu. Untuk  perawatannya  oleh PKK dan PJLP Kecamatan Palmerah.Selama tiga bulan itu juga sudah bisa menghasilkan benih sendiri, jadi bisa berkelanjutan,” ungkap Aji seperti dikutip ifakta.co, Selasa (17/12/2024).

Aji mengaku, bahwa ikan nila hasil panen tersebut akan dibagikan kepada para kader PKK dan PJLP untuk dibawa pulang agar bisa memotivasi dan mengedukasi di lingkungan rumah masing-masing dalam melakukan hal serupa seperti membuat kolam gizi.

“Hasil dari panen nila ini selain percontohan dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional juga untuk memotivasi masyarakat untuk sama-sama mewujudkan swasembada pangan dilingkungan masing masing,” pungkasnya.

Penulis : Za

Editor : Hery Lubis

Berita Terkait

Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Tinjau Rumah Subsidi untuk Wartawan
Tim PWI Tinjau Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum Apresiasi Komitmen Pemerintah
Sukses Gelar Drawing, Piala KONI ke -6 Siap Bergulir 10 – 21 Mei 2025
Ketua DPRD Hadiri Gelar Budaya Rakyat 2025 : Apresiasi Kepemimpinan dan Harapan Baru untuk Sukabumi
Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun
Polsek Benda Ungkap Peredaran Sabu, 30 Paket Siap Edar Disita
Menpora Lantik Pejabat Eselon 1 dan 2 Kementerian Pemuda dan Olahraga
AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana di Kantor Baru

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 19:55 WIB

Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Tinjau Rumah Subsidi untuk Wartawan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:44 WIB

Tim PWI Tinjau Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum Apresiasi Komitmen Pemerintah

Jumat, 18 April 2025 - 19:27 WIB

Sukses Gelar Drawing, Piala KONI ke -6 Siap Bergulir 10 – 21 Mei 2025

Jumat, 18 April 2025 - 19:24 WIB

Ketua DPRD Hadiri Gelar Budaya Rakyat 2025 : Apresiasi Kepemimpinan dan Harapan Baru untuk Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 11:25 WIB

Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun

Kamis, 17 April 2025 - 21:23 WIB

Menpora Lantik Pejabat Eselon 1 dan 2 Kementerian Pemuda dan Olahraga

Kamis, 17 April 2025 - 20:07 WIB

AMKI Gelar Syukuran dan Rapat Konsolidasi Perdana di Kantor Baru

Kamis, 17 April 2025 - 17:59 WIB

Akselerasi Atasi Banjir, Pemkot Tangerang dan Pemprov Banten Sinergi Perkuat Infrastruktur  

Berita Terbaru

Daerah

Bupati Hurmin Lantik PJ Sekda Sarolangun

Jumat, 18 Apr 2025 - 11:25 WIB